ARTICLES ON STEMI PEMUDA

7 Perkataan Salib

28 August 2015

Dua perampok yang disalibkan bersama-sama dengan Yesus turut serta mencela Dia. Perampok-perampok ini adalah orang-orang yang berdosa, merampok, dan mungkin melakukan kejahatan-kejahatan lain.


Baca Selengkapnya  

Saya takut bahwa saya telah melakukan dosa yang tidak dapat diampuni. Bagaimana saya mengetahui bahwa pertobatan saya adalah pertobatan yang sejati


Baca Selengkapnya  

Pada tahun 1839, tentara Inggris terlibat dalam peperangan dengan Afganistan. Di antara mereka, terdapat seorang pemuda yang bernama Henry Havelock


Baca Selengkapnya  

Etos Kerja Kristen

15 August 2015

Jika seorang tidak mau bekerja, janganlah ia makan. Kami katakan ini karena kami dengar, bahwa ada orang yang tidak tertib hidupnya dan tidak bekerja, melainkan sibuk dengan hal-hal yang tidak berguna


Baca Selengkapnya  

Apakah yang sudah kita mengerti tentang apa yang dikerjakan Tuhan Yesus? Apakah yang sudah kita berikan kepada Yesus, yang telah memberikan nyawa-Nya, menebus, mensubstitusikan kita?


Baca Selengkapnya  

Ibadah

14 August 2015

Ibadah membutuhkan ketekunan, dan ketekunan itu bukan didapat dari kekuatan kita sendiri, melainkan sebagai respons terhadap ketekunan dan kesetiaan Tuhan.


Baca Selengkapnya  

Generasi muda digambarkan sebagai seorang pelari estafet yang sedang menjulurkan tangannya ke belakang sambil melebarkan telapak tangannya dan menunggu, siap menerima tongkat pendek yang sebentar lagi


Baca Selengkapnya  

Roh Kudus Sang Penghibur

11 August 2015

”Alangkah ajaibnya bila seseorang dapat percaya kepada Tuhan, dan alangkah bahagianya bila ia dapat mengerti apa yang ia percaya.”


Baca Selengkapnya  

Orang percaya setelah diperdamaikan dengan Allah tidak gemetar saat memikirkan tentang keperkasaan Tuhan. Dia tidak bertanya, “Akankah Tuhan melawanku dengan kekuatan-Nya?”


Baca Selengkapnya  

Melawan Dunia

11 August 2015

Kita mengetahui banyak peperangan di mana antar negara bertikai, tetapi siapa yang pernah membaca mengenai kemenangan yang menaklukkan dunia?


Baca Selengkapnya